Welcome to Cerita Sobrina

Sunday, August 28, 2011

Selamat Hari Raya Idul Fitri 1432

Hidup manusia itu seperti sebuah buku, sampul depan menjadi tanggal lahir dan sampul belakang adalah tanggal pulang. Tiap lembarannya adalah hari-hari dalam hidup, ada yg tebal ada yang tipis. Hebatnya seburuk apapun halaman sebelumnya selalu tersedia halaman selanjutnya yang bersih, baru, dan tiada cacat. Sama dengan hidup kita seburuk apapun kemarin, Allah selalu menyediakan hari yang baru untuk kita. Kesempatan yg baru untuk bisa melakukan sesuatu yang benar setiap hari, memperbaiki kesalahan, dan melanjutkan alur cerita yang sudah ditetapkannya.

Human life is like a book, front cover of a date of birth and the back cover is the date of return. Each sheet is a day-to-day life,some thick, some thin. Amazingly bad as any previous page nextpage is always available, clean, new, and no defects. Same with anything as bad as yesterday our lives, God always provides a new day for us. New-opportunity to be able to do the right thing everyday, fixing bugs, and continuing storyline that has been set.

 Das menschliche Leben ist wie ein Buch, ist Frontabdeckungeines Geburtsdatums und der Rückseite das Datum der Rückkehr. Jedes Blatt ist ein Tag zu Tag das Leben, manchedick, manche dünn. Erstaunlich schlecht wie jede vorherige Seite nächste Seite ist immer verfügbar, sauber, neu, und keine Mängel. Das Gleiche gilt für alles andere als schlecht, wiegestern unser Leben, Gott immer für einen neuen Tag für uns.New-Chance in der Lage sein, das Richtige zu tun, jeden Tag,Fehler zu beheben, Aus-und Weiterbildung Handlungsstrang, dereingestellt wurde.

Minal Aidzin wal Faidzin mohon maaf lahir batin.

dear gege #2

Senin, 29 Agustus 2011
Jam dinding menunjukan pukul  03.50 aku terbangun dengan segera. Kusingkapkan selimut yang menutupi tubuhku. Yups, ini hari terakhir puasa ramadhan, dengan bermalas-malasan aku bangkit dan turun ke dapur. Aku lihat sudah tersedia masakan lauk untuk sahur di atas meja makan. Hanya ibu yang ada di kursi, tak ku lihat seorangpun disana.
" bu, buya mana??" tanyaku
" buya di kamar lagi sholat. bangunin adikmu sana"
kugerakkan langkah kakiku, menuju kamar. Ku bangunkan adik-adikku, dengan malas mereka pun turun ke dapur. Tak lama setelah kami mengambil nasi, buya keluar dari kamar dan ikut bergabung. Suasana makan begitu hening, selesai sahur adikku menyalakan TV, ku lihat program-program TV ramadhan. Tak lama azan berkumandang, menggerakan jiwa, bersegera kami mengambil air wudhu. Buya sudah menunggu di mushola yang ada di atas. Dengan khusuk kami melaksanakan kewajiban sholat subuh berjamaah. Tak lupa setelah sholat kami berdoa, memohon keberkahan pada bulan ramadhan ini. Dan tanpa terasa kami akan segera meninggalkan bulan nan suci ini.
___SSS___
Zzzzzz.....
Fajar sudah berada di atas,, langit begitu cerah. Ku tengok jam dinding di kamarku. Apaaa?? Jam 09.00? Segera aku turun ke bawah, ku lihat ibu sedang menyetrika.
" bu nisa ngapain?" tanyaku
" kamu nyuci sana, tinggal giling di mesin cuci" 
Akhirnya aku isi mesin tersebut, ku taburkan sabun cuci. Dan ku putar tombol yang ada disana. Loh kok ga muter yaa?? cuma ada suaranya aja, tanyaku.
" bu kok ga muter sih? 
" iya kan itu lagi ngerendem"
" oohh" jawabku
" kamu gantiin nyetrika nihh, biar ibu bisa masak"
Akhirnya aku ganttikan ibu menyetrika, beberapa detik berselang.
" ya ampuun mba, pantes aja ga muter itu kabel belum kamu colokin"
" haaahh?? hehehe maaf bu ga ngelihat" jawabku polos
___SSS___
Setelah selesai semua tugasku, aku disuruh masak. Baiklah mari kita mulai masak hari ini dengan bismillah.
bismillahirrahmanirrahim. Semoga tidak tergoda. 
Alhamdulillah yah. Udah selesai tugasnya ( gaya syahrini)
___SSS___
Apa yang aku lakukan sekarang yaa?? 
uuumm kubuka tas notebookku, ku keluarkan Gege.
Dan, akhirnya jari-jariku mulai lincah menari-nari di atas keyboard.
Kalimat demi kalimat tersusun rapi, terangkai begitu saja menjadi sebuah kisah. 



Sobrina, Nabila, Farhan, Ibu, Buya mengucapkan. 
Minal Aidzin wal Faidzin. Mohon maaf lahir bathin.
Semoga Allah memberi rahmatnya kepada kita semua. Amin

Saturday, August 27, 2011

Dear Gege


Aku terdiam disini, di sebuah kamar yang cukup luas. Masih setia dengan notebookku yang kuberi nama gege.  Huruf demi huruf, kata demi kata, kalimat demi kalimat tertuang dalam mcirosoft word. Ditemani oleh alunan nada merdu instrument, aku tuangkan seluruh ideku dalam tulisan. Satu persatu tulisan mulai hidup, mengalir begitu saja mengikuti arus fikiran yang aku punya.
Ku selingi rasa penatku dengan melihat sebuah video. Asli membuat aku tertawa, jangan mikir buruk looh. Aku nonton film 10 tahun bersama insantama buatan teman-teman angkatanku, yang memang sudah ahli. Sungguh takjub, luar biasa.
Entah waktu yang terus berputar, tanpa terasa mataku begitu lelah. Yups, lelah sungguh sangat lelah. Kututup notebookku dan ku rebahkan badanku di ranjang. Hingga ku tak sadar lagi apa yang terjadi selanjutnya. Rupanya aku sudah berada di alam mimpi, terbuai oleh mimpi indah. Zzzzz

Thursday, August 11, 2011

Alhamdulillah ku persembahkan untuk SMAIT Insantama


    LOMBA MENGARANG KATEGORI SMA Awalnya aku berniat untuk memberikan bantuan pada saudara-saudaraku yang tidak bisa mendapatkan pendidikan yang layak. Aku putuskan untuk mengirimkan 2 naskah cerpenku untuk membantu mereka. Karena satu tulisan artinya aku memberikan sedikit uangku Rp. 10000 memang tidak besar tapi, setidaknya uang tersebut bisa membantu mereka disana.  Dari 32000 peserta tak disangka tulisanku menjadi finalis, dan masuk 50 besar tingkat SMA. Hingga pada suatu hari ada sebuah paket nyasar di atas kasurku. Tumben orang tuaku ngirim paket, setelah aku buka ternyata itu adalah bingkisan dari Tupperware. Kaget, shock, ada  sedikit bangga menyelimuti. Entahlah apa itu namanya, meski aku tidak menjadi juara, setidaknya hal itu membuktikan bahwa Aku pasti Bisa! Terima kasih Ya Allah, dan untuk orang tuaku, guru-guruku, dan teman-temanku.
    No.
    Nama
    Judul
    Nama Sekolah
    1
    Abdun Nadif
    Pangeran Alam
    MA Darul Amanah Kendal
    2
    Abidah Nur S.
    Hijau Senyumku
    SMAN 03 Pasuruan
    3
    Adhi Setyo Nugroho
    Ku Ingin Nyiur Hijau Lambarkan Salam Perpisahan Pada Ulat-Ulat Hitam
    SMA 1 Kudus
    4
    Ana Nurmayanti
    Senandung Kotak Biru Muda
    SMAN 1 Banyuwangi
    5
    Ana Nurmayanti
    Rahasia Di Balik Rahasia
    SMAN 1 Banyuwangi
    6
    Anggun Aprilia Wardhanie
    Rembulan Senja
    SMAN 1 Kebumen
    7
    Ayu Puji Lestari
    Berilah Aku Sedikit Ruang
    8
    Azkia Silmi Al Muannisah
    Menjaga & Peduli Kelestarian Hutah
    MA Nurussalam Ciamis
    9
    Chandra Anjar Putra
    Green Community
    SMAN 3 Depok
    10
    Dea Meigina Kamal
    Save Indonesia With Love The Earth
    SMAN 1 Terbanggi Besar Lampung Tengah
    11
    Deliani Poetriayu Siregar
    Pur
    SMAN 1 Klaten
    12
    Devi Adrianto
    Alam Adalah Keluarga Kita
    SMA N 1 Kab. Tangerang
    13
    Diena Karomah Amrantasi
    Surat Kecil untuk Pak Presiden
    MA Walisongo Putri Ponorogo
    14
    Dini Hardiyanti
    Cerita untuk Lingkunganku
    SMAN 73 Jakarta
    15
    Efti Da`iyah
    Perjuangan Hijau Seorang Guru
    SMA Model Negeri 1 Pagaralam
    16
    Ersadarita Sembing B.
    Saat Alat-Alat Kebersihan Angkat Bicara
    SMA 1 Wonosobo
    17
    Galih Lutfi Maulana
    Masih Boros Kertaskah Anda
    SMAN 3 Depok
    18
    Galuh Nugraheni
    Memanfaatkan Sampah dari Daun Kering Menjadi Pupuk Kompos
    SMA  Nasional Pati
    19
    Ganar Aditya
    Keringnya Sungai Air Mata
    SMA Harapan Mandiri
    20
    Hartoyo
    IKU Indonesia Ku
    Sekolah Unggul Sakti  Jambi
    21
    Kaka Yuni Rizky Falia
    Beratapkan Langit Persahabatan
    SMAN 7 Sarolangun Jambi
    22
    Kania 
    Pelangi Di Atas Gunung Geulis
    SMAN Jatinagor Sumedang
    23
    Lidiya Sihaloho.
    Selamatkan Paru-Paru Bumi
    SMK  Yadika 13 Tambun Utara Bekasi
    24
    M. Wahyu Aryaddin
    Sampah Adalah Teman Kami
    MA Al-Mukmin Sukoharjo
    25
    M. Yudhitia Naratama
    Kisah Seorang Anak Mencintai Lingkungannya
    SMAN 38 Jakarta
    26
    Maulita Agustina
    Bidadari Kecil untuk Gadis dan untuk Lingkungan
    SMAN 72 Jakarta
    27
    Nabil Bakri
    Earth
    SMAN 1 Ngaglik Yogyakarta
    28
    Nadia Zahratus Sholihat
    Bumiku Tidak Akan Pensiun Sekarang
    SMAN 3 Depok
    29
    Novia Kartika
    I Love My Life By Keep The Earth
    MA Darul Amanah Kendal
    30
    Priscilla Cinchia C.W
    Enchanted Forest
    SMA Negeri 1 Purwokerto
    31
    Rahmadea Jovitasari
    Sekolah Peduli Lingkungan
    SMAN 5 Depok
    32
    Regina Maria Felicia S.
    Pak Kribo yang Bijaksana
    SMAK St. Louis 1 Surabaya
    33
    Ridwan Setyawan
    Go Green Holiday!
    SMA  Bina Karya 1 Karawang
    34
    Ridwan Setyawan
    Banjir dan Biopori
    SMA  Bina Karya 1 Karawang
    35
    Ridwan Setyawan
    Uang dari Sampah Plastik
    SMA  Bina Karya 1 Karawang
    36
    Rizka Fadillah
    Ku Selamatkan Hijau Indonesiaku
    SMA Persis 67 Benda Tasikmalaya
    37
    Rizky Fauziah
    Jangan Rusak Hutan Kami
    SMAN 46 Jakarta
    38
    Rizqa Rahaim Honorius
    The Paradise Of Misool
    SMAN 3 Depok
    39
    Robby Ryonalvi Fajri
    Kisah Perjuangan Seorang Gadis Bisu Penyelamat Lingkungan
    SMA PGRI 1 Bekasi
    40
    Robiah Al Adawiyah
    Penyelamat Kami Semua
    SMAN 6 Depok
    41
    Rusmayanti Rahayu
    Stakato Stakato
    SMAN 2 Balikpapan
    42
    Sarah Attauhidah
    Cinta Jingga Berwarna Hijau
    SMAN 49 Jakarta
    43
    Siti Latifah
    Pelangi Diatas Pelangi
    SMAN 1 Sewon Yogyakarta
    44
    Sobrina Fitriyah Choirunnisa
    Hijau Bumiku, Hijau Pohonku
    SMAIT Insantama Bogor
    45
    Tengku Muhammad Rezqy
    Kebijaksanaan Alam
    SMAN 3 Depok
    46
    Wakhid Bikantoro Seputro
    Lingkungan Hijau Semangat Membara
    SMAN 1 Tajurhalang Bogor
    47
    Widya Pertiwi
    Tulipomania
    SMK N 25 Jakarta
    48
    Widya Pertiwi
    Eksperimen Ayah
    SMK N 25 Jakarta
    49
    Winarni Laksmi Tri.P.D
    Rumah-Rumah Pinggir Jalan
    SMA Negeri 4
    50
    Wulan Pangastuti
    My Life, My Earth
    SMAN 2 Bengkulu Selatan
    Untuk itu, panitia mengucapkan selamat kepada para peserta yang telah berhasil menjadi finalis untuk kemudian akan dinilai kembali oleh tim Juri final.
    Sebagai tanda penghargaan dan tanda terima kasih, maka produk Tupperware yang ekslusif akan dikirimkan ke alamat masing-masing.